LIPUTAN BEKASI - Beberapa waktu lalu Lesti Kejora sempat membuat jagat media sosial heboh ketika beredar video dirinya pingsan saat manggung di sebuah acara pernikahan.
Dalam Video yang beredar itu memperlihatkan Lesti yang pingsan digendong Rizky Billar ke ruang istirahat.
Video tersebut menuai komentar netizen. Banyak dari mereka beranggapan hal itu hanya prank
Lesti lantas mencerita bahwa sebenarnya Rizky Billar berniat untuk melakukan prank kepada pasangan pengantin di acara tersebut.
Namun, Lesti tiba-tiba pingsan dan membuat Billar panik.
Baca Juga: Sinopsis Sinetron Ikatan Cinta 13 Oktober 2021 : Nekat! Mama Rosa Bertemu Iqbal Seorang Diri
"Jadi tadinya kakak itu mau prank pengantin, karena kan ceritanya Dedek itu nggak pamit, pas udah selesai, nggak kuat tuh pas mau naik lagi," cerita Lesti saat siaran langsung di media sosial, Senin 11 Oktober 2021.
"Udah mulai ngeluh kepalanya pusing tuh, terus jatuh deh, blackout, " sahut Rizky Billar.
Meski begitu Lesti berujar bahwa kondisinya sudah jauh lebih membaik. Ia merasa saat itu kepalanya pusing seperti sedang diperas.
Baca Juga: Jokowi Telah Meletakan Batu Pertama Pabrik Smelter Freeport di Gresik
Artikel Terkait
Timnas Indonesia Menang atas Taiwan 3-0, Witan Sulaeman Berhasil Menyumbang Satu Gol
Jelang Turun Tahkta, Merkel Mengklaim Jerman Tetap Mempriotaskan Israel
Kepulauan Riau Melakukan PPKM Level 1, Terendah Diantara Luar Jawa – Bali
Luhut Mengungkapkan PPKM di Bali Akan Segera Turun Ke Level 2
IHSG Semakin tak terbendung di Angka 6.486 pada hari ini, 12 Oktober 2021